Thread Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
5 Penyebab Kartu Kuning Diberikan Kepada Pemain Sepakbola
#1
Assalamualaikum,pada kesempatan kali ini ane mau membahas tentang penyebab kartu kuning diberikan kepada pemain sepakbola. Dalam permainan sepakbola pasti ada seorang yang melakukan pelanggaran,tetapi pelanggaran yang dilakukan bervariasi ada sedang,keras,dll. Disaat itulah wasit (pengadil lapangan) harus memberikan sanksi kepada pemain contohnya adalah memberikan kartu kuning. Berikut ulasan penyebab kartu kuning diberikan kepada pemain sepakbola disimak ya....

[Image: download%2B%25281%2529.jpg]

#1 Pelanggaran

dalam permainan sepakbola tidak akan lepas dari sebuah pelanggaran,pelanggaran bervariasi macamnya. disini maksudnya pelanggaran adalah pelanggaran yang cukup keras menurut wasit dan harus diberikan peringatan (kartu kuning)

#2 Memegang Bola Dengan Sengaja

memegang bola dengan sengaja adalah salah-satu sebab kartu kuning diberikan oleh wasit. contoh memegang bola dengan sengaja adalah menyelamatkan gawang menggunakan tangan tapi yang melakukan bukan kiper

#3 Memprotes Wasit

protes merupakan bentuk tidak terima pemain terhadap keputusan wasit. akan tetapi bentuk protes yang berlebihan bisa mendapat kartu kuning dari wasit. mendapat kartu kuning dengan alasan yang satu ini menurut saya adalah kartu kuning yang sia-sia. Kenapa sia-sia ? karena hanya memprotes wasit dengan keras dan tidak melakukan pelanggarang yang amat berarti

#4 Diving

diving adalah kegiatan menjatuhkan diri sendiri. kegiatan diving ini sendiri tujuannya adalah untuk mendapat pelanggaran di daerah pertahanan lawan. jika diving dianggap sukses maka akan terjadi pelanggaran pada saaat itu akan dilakukan freekick itu adalah keuntungan dari diving

#5 Membuka baju


[Image: h.jpg]
seorang pemain yang melakukan selebrasi membuka baju


alasan mengapa membuka/melepas baju pada saat pertandingan berlangsung dapat diganjar kartu kuning adalah peraturan FIFA,FIFA menganggap bahwa melepas baju pada saat pertandingan berlangsung adalah sebagai bentuk merendahkan pemain yang lain. biasanya hal ini terjadi pada waktu selebrasi setelah mencetak gol.

Sumber : http://fotballcorner17.blogspot.co.id/




Users browsing this thread: 1 Guest(s)

About Ziuma

ziuma - forum diskusi dan komunitas online. disini kamu bisa berdiskusi, berbagi informasi dan membentuk komunitas secara online. Bisa juga berdiskusi dengan sesama webmaster/blogger. forum ini berbasis mybb

              Quick Links

              User Links

             powered by