Thread Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
Pilihan Semen Padang, Melawan Atau Bertahan?
#1
Star 
[Image: Semen-Padang.jpg]

Bola - Tiga pertandingan digelar pada pekan ke-9 Liga Indonesia 2019 hari kedua pada Rabu (17/7/2019). Laga pertama mempertemukan Semen Padang vs Bhayangkara FC di Stadion H Agus Salim, Padang, Rabu sore.

Laga tersebut dimenangi Bhayangkara dengan skor 3-2.

Hasil tersebut membuat Bhayangkara naik tiga peringkat. Bhayangkara kini menempati posisi ketiga dengan raihan 15 poin dari sembilan pertandingan.

Sementara itu, kekalahan tersebut semakin membuat Semen Padang terpuruk di dasar klasemen. Semen Padang masih menjadi juru kunci dengan raihan tiga poin dari tujuh laga.


Baca Juga: Ganti Pelatih, Mampukah Persipura Bangkit?


Laga lainnya yang digelar pada Rabu sore adalah pertemuan antara PSS Sleman vs PSIS Semarang di Stadion Maguwoharjo, Sleman. Laga tersebut dimenangi PSIS dengan skor 3-1.

Kemenangan tersebut membuat PSIS naik tiga peringkat ke posisi kelima dengan 14 poin dari sembilan laga. Sementara itu, PSS turun empat peringat ke posisi sembilan dengan 12 poin dari delapan laga.


Laga terakhir yang dihelat pada Rabu hari ini adalah pertemuan PSM Makassar vs Persebaya Surabaya di Stadion Mattoangin pada Rabu malam.

Laga PSM vs Persebaya berakhir dengan skor 2-1 untuk tuan rumah. Kemenangan itu membuat PSM naik tiga peringkat ke posisi enam dengan 13 poin dari enam laga.

Sebaliknya, Persebaya melorot tiga peringkat ke posisi ketujuh dengan 12 poin dari sembilan laga.


Selalu update berita bola terbaru seputar Berita Liga Indonesia hanya di Vivagoal.com
Reply




Users browsing this thread: 1 Guest(s)

About Ziuma

ziuma - forum diskusi dan komunitas online. disini kamu bisa berdiskusi, berbagi informasi dan membentuk komunitas secara online. Bisa juga berdiskusi dengan sesama webmaster/blogger. forum ini berbasis mybb

              Quick Links

              User Links

             powered by