Thread Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
7 Tips Tummy Time yang Nyaman untuk Buah Hati
#1
[Image: panduan-tummy-time-atau-latihan-tengkura...566773.jpg]

Bayi yang terbiasa tidur telentang harus belajar menggunakan otot leher mereka. Biasanya, bayi berumur 4 bulan latihan mengangkat kepalanya dalam posisi tengkurap. Latihan itu disebut dengan tummy time.
 
Latihan tengkurap atau tummy time diperlukan agar bayi dapat mengangkat kepala, membalikkan badan, dan merangkak. Namun, latihan ini memerlukan perhatian ekstra dari orang tua.
 
Anda bisa melakukan beberapa tips ini untuk mengajak si buah hati melakukan tummy time.
 
1.   Lakukan perlahan
Setiap bayi memiliki kemampuan yang berbeda. Bayi biasanya hanya bertahan melakukan tummy time beberapa menit karena masih belum terbiasa.
 
2.   Sesuaikan dengan kemampuannya
Lakukan tummy time secara perlahan dengan menyesuaikan kemampuan sementara bayi Anda. Ikut berbaring di lantai dan menatap si kecil sambil memberi support pada bayi.
 
3.   Gunakan cermin plastik
Cermin berguna untuk memantulkan bayangan si kecil. Biasanya, bayi tertarik dengan bayangannya sendiri. Pertimbangkan bahan dasar cermin agar tidak melukai berisiko pecah atau melukai bayi Anda.
 
4.   Letakan bayi di perut atau dada ibunya
Bayi merasa nyaman saat berbaring pada orangtuanya. Posisikan bayi Anda berbaring tengkurap untuk melatih tummy time.
 
5.   Libatkan saudara kandungnya
Keterlibatan saudara kandung dapat membantu dan menerapkan latihan ini. Biasanya saudara kandung lebih memahami bayi dan dapat mengajak bayi melakukan sesuatu sambil dilakukan persiapannya.
 
6.   Lakukan bersamaan dengan aktivitas lain
Lakukan tummy time dengan metode lain seperti setelah mandi dan akan mengerai rambutnya akibat mandi.
 
7.   Nyanyikan lagu atau ceritakan sebuah kisah
Sebuah lagu atau cerita terkadang membuat bayi merespons suara Anda. Respons terhadap suara ini biasanya terjadi semetargerakan leher bayi Anda.
 
Reply




Users browsing this thread: 1 Guest(s)

About Ziuma

ziuma - forum diskusi dan komunitas online. disini kamu bisa berdiskusi, berbagi informasi dan membentuk komunitas secara online. Bisa juga berdiskusi dengan sesama webmaster/blogger. forum ini berbasis mybb

              Quick Links

              User Links

             powered by